Adapun prospek kerja yang dapat digeluti oleh lulusan pendidikan matematika fakultas ilmu tarbiyah dan keguruan uinsu medan kami rincikan pada tabel di bawah ini
No | Prospek Kerja | Deskripsi |
1. | Sebagai Pendidik Matematika di Sekolah/Madrasah | Sarjana pendidikan yang memiliki kompetensi profesional, pedagogik, sosial dan kepribadian serta kemampuan manajerial sebagai pendidik dalam bidang mata pelajaran matematika di sekolah/madrasah (SMP/MTs, SMA/MA/SMK/MAK) yang berkepribadian baik dan berakhlakul karimah, berpengetahuan luas, mutakhir pada bidangnya serta mampu melaksanakan tugas dengan tanggung jawab. |
2. | Sebagai Peneliti Pendidikan Matematika | Sarjana pendidikan yang memiliki penguasaan pengetahuan metodologi penelitian dan pengolahan data dalam bidang penelitian pendidikan matematika yang yang berkepribadian baik dan berakhlakul karimah, berpengetahuan luas, mutakhir pada bidangnya serta mampu melaksanakan tugas dengan tanggung jawab. |
3. | Sebagai Pengembang Bahan Ajar Matematika | Sarjana pendidikan yang memiliki penguasaan pengetahuan pengembangan bahan ajar dalam bidang matematika pada sekolah/madrasah (SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA/SMK/MAK) yang yang berkepribadian baik dan berakhlakul karimah, berpengetahuan luas, berinovasi pada bidangnya serta mampu melaksanakan tugas dengan tanggung jawab. |
4 | Sebagai Tutor Matematika di Lembaga Pendidikan Non Formal | Sarjana pendidikan yang memiliki penguasaan pengetahuan matematika dan bertanggung jawab sebagai tutor pada lembaga non formal (bimbingan belajar dan les privat). |
5 | Sebagai Pengolah | Sarjana pendidikan yang memiliki kemampuan |